Kejuarda V Pensil TS Kabupaten Tegal yang telah berlangsung pada hari Sabtu - -Minggu Tanggal 22 - 23 Juni 2013 yang lalu PESILAT STURI Meraih Juara Umum Ke - 2.
1)
Hasil Pertandingan :
a. Juara Umum Tingkat SMP / MTs diraih
MTs Muh. Ahmad Dahlan Slawi dengan perolehan medali : 4 Emas, 2 Perak, dan 3
Perunggu.
b. Juara II Tingkat SMP / MTs diraih SMP N 1 Dukuhturi dengan perolehan medali : 2 Emas, 2 Perak dan 5 Perunggu
a.
Juara I :
2. Maharani Nur Laela Sari Kategori Tanding Kelas E Putri
b.
Juara II :
1. M. Nur Al Amin Kategori Tanding Kelas D Putra
2. Syahnurrochim Kategori Tanding Kelas G Putra
c. Juara III :
1. Aris Sulistiyo Kategori Tanding Kelas A Putra
2. Faza Nazala Kategori Tanding Kelas C Putra
3. Dina Hanifa Kategori Tanding Kelas C Putri
4. Berlian Alvina Kategori Tanding Kelas F Putri
5. Serlin Agustina Kategori Tanding Kelas G
Putri
0 komentar:
Post a Comment